42

Kemampuan untuk bermimpi (menatap langit dan menunggu bintang jatuh) bukan sesuatu yang langka, mudah dicari namun mudah tenggelam. Tapi manusia sekalipun jatuh (begitu dalam hingga cahaya hilang hingga tangan dan bayangan terlihat serupa), tetap berdiri kembali (mungkin tegak, mungkin tertatih-tatih dengan tongkat) atau merangkak.


Pada akhirnya, semua orang hanya ingin menuju ke suatu titik yang lebih baik. Sekalipun perbedaannya hanya satu inchi (atau satu bait saja).

Leave a Reply